sumber foto: pixabay.com
Salah satu masalah yang sering dijumpai umumnya orang yaitu adalah kelupaan dalam menaruh barang, apalagi barang kecil seperti kunci. Untuk itu salah satu inisiatif orang untuk mengatasi hal ini yaitu menggunakan gantungan kunci.
Oleh sebab itu, banyak produsen baru yang membuat berbagai jenis gantungan kunci, mulai dari bahan yang bisa kamu pilih, desain yang beraneka ragam bahkan ukuran yang bisa disesuaikan sesuai dengan kebutuhan masing-masing.
Untuk memilih jenis gantungan kunci, sebaiknya kamu juga memerlukan tips yang perlu diperhatikan. Untuk itu ulasan kali ini akan membagikannya supaya kamu bisa memilih beberapa tips yang tepat saat memilih gantungan kunci.
Tips Memilih Gantungan Kunci
Ada banyak tips yang bisa kamu lakukan sebelum membeli gantungan kunci, beriku tini tips yang bis kamu pilih dan perhatikan:
- Pilih bahan yang sesuai
Hal pertama yang bisa kamu lakukan saat memilih gantungan kunci yaitu dengan memilih bahan yang sesuai. Untuk itu pastikan bahan yang kamu sesuai dengan kebutuhan. Banyak bahan yang bisa kamu pilih mulai dari kulit, akrilik dan lainnya.
Selain memilih bahan yang sesuai sesuai kebutuhan hal ini juga bisa memudahkan kamu dalam merawat nantinya. Karena setiap bahan gantungan kunci memiliki cara mencuci atau merawatnya berbeda-beda.
- Menentukan desain yang sesuai
Selanjutnya cara yang kedua yaitu dengan menentukan desain yang sesuai. Banyak sekali desain yang bisa kamu pilih apalagi sekarang banyak produsen yang membuka jasa custom gantungan kunci.
Kamu bisa memilih desain yang telah disediakan oleh toko atau produsen tersebut atau juga kamu mengajukan desain sendiri. Mulai dari tulisan yang bisa request, logo bahkan foto tentunya ini tergantung toko yang kamu pilih karena tidak semua menyediakan jasa custom, untuk itu pilihlah toko yang bisa custom desain.
- Ukuran gantungan kunci
Urutan ketiga memilih gantungn kunci yaitu dengan memperhatikan ukuran gantungan kunci. Walaupun gantungan kunci terlihat sepele tapi ini sangat membantu kamu dalam menemukan kunci yang umumnya sering lupa menaruhnya. Untuk itu dengan adanya gantungan kunci bisa memudahkan kamu dalam menemukan kunci yang terselip atau lupa menaruhnya.
Jadi saat memilih gantungan kunci kamu juga perlu memperhatikan ukuran gantungannya agar bisa memudahkan kamu dalam menemukan kunci. Selain untuk membantu dalam menemukan kunci, hal ini juga bisa menjadi salah satu nilai keunikan dari gantungan kunci yang kamu miliki.
- Pertimbangkan Harga
Terakhir hal yang perlu kamu perhatikan sebelum membeli gantungan kunci yaitu dengan mempertimbangakn harga. Banyak jenis gantungan kunci tentu hal ini menimbulkan berbagai macam harga yang ditawarkan. Untuk itu saat memilihnya pastikan kamu juga memperhatikan kualitas gantungan sesuai dengannya.
Selain berfungsi sebagai kebutuhan pribadi, gantungan kunci juga bisa menjadi salah satu media promosi yang bisa kamu gunakan. Karena ada beberapa produsen yang membuka jasa custom desain atau logo. Untuk digunakan sebagai media promosi jangan lupa pertimbangkan harganya, sesuaikan dengan budget dan juga kualitasnya.
Demikian tips memilih gantungan kunci yang bisa kamu perhatikan sebelum membelinya. Untuk mendapatkan kualitas gantungan kunci yang baik dengan harga terjangkau, kamu bisa membelinya di toko aguscustom. Banyak jenis dan juga bisa custom desain gantungan kuncimu. Untuk itu cek toko aguscustom sekarang juga untuk mendapatkan gantungan kunci favoritmu.***